Sikap Ikhlas Adalah Salah Satu Kunci Sembuh Dari Kanker
Kekuatan jiwa adalah sebuah potensi yang tidak tampak tetapi efeknya luar biasa. Dengan menggunakan kekuatan jiwa, beragam penyakit mulai dari yang ringan hingga berat sebenarnya dapat disembuhkan. Hal tersebut diungkapkan praktisi herbal, Ina Soviana, atau yang akrab disapa Jeng Ana. Menurutnya, pada dasarnya setiap manusia bisa menyembuhkan dirinya sendiri, tapi tidak semua orang tahu caranya. […]